Kelas Bencana Jehensa Semuel Makatita Pantau Gempa Pantau Hujan Cek Gempa Cek Cuaca Geografi Kebumian Astronomi Aplikasi Excel Jehensa Semuel Makatita Pantau Bencana Pantau Negeri Geografi Kebumian Astronomi Aplikasi Excel Jehensa Semuel Makatita


DESKRIPSI UMUM PERSONAL WEB INI

Jehensa Semuel Makatita, Gr adalah salah satu Guru GEOGRAFI SMA di Timur Indonesia yang jauh dari akses kota madya atau kota provinsi yang Menyadari terbatasnya sumber belajar peserta didik ditengah Pembelajaran Abad 21 saat ini dan derasnya arus Informasi, dengan Pendekatan Pembelajaran Baru "Pembelajaran Berbasis Web".

Website ini dikembangkan untuk menjembatani kebutuhan Informasi baik : GEOGRAFI, KEBUMIAN, ASTRONOMI, TUTORIAL, PENDIDIKAN, FOTOGRAFI, TREND INFO PUBLIK

FITUR UNGGULAN

INFORMASI PANTAU KEBENCANAAN dalam Membentuk para Pembaca Adaptasi Kebiasaan Baru (Siaga dan Tanggap Bencana)

D U K U N G A N

Semoga web ini memberikan manfaat bagi para siswa dan Pembaca Umum Yang Menyadari Pentingnya Informasi Kebencanaan.

Ikuti kami Sahabat Melalui Web, Twitter, Facebook dan YouTube Channel GEOSIDE kami...
Akses terus website kami agar kami selalu mengembangkannya sesuai kebutuhan Sahabat dan Jangan Lupa Tinggalkan Komentarnya

Area Utama Waspada Cuaca Buruk/Gelombang Tinggi di ACEH dan SUMATERA UTARA akibat Bibit Siklon 92I

Bibit Siklon Tropis 91I terpantau berada laut Andaman.

Diperkirakan potensi sistem untuk tumbuh menjadi siklon tropis dalam 24 jam ke depan berada dalam kategori rendah. Twitt BMKG Terkini

Posisi tersebut juga di konfirmasi Pihak Layanan Cuaca Global seperti tampak pada Gambar gerak berikut.
Posisi terkini  Bibit Siklon 92I di arah Barat Laut BANDA ACEH
Sumber : Layanan Cuaca Global di laman https://pantaubencana.blogspot.com/ 

Arah Pergerakan Bibit siklon tersebut terpantau ke sisi barat laut dari Lokasi gambar diatas. 

Beberapa daerah yang berpotensi terdampak Langsung dan Tidak Langsung akibat Aktivitas Bibit Siklon 92I ini Mencakup : PROVINSI ACEH dan SUMATERA UTARA
Kedua area tersebut di harapkan Mewaspadai Potensi Hujan Lebat disertai Petir dan Angin Kencang di Kawasan. Dipaerairan Nelayan di harapkan Mewaspadai Potensi pergerakan Gelombang Tinggi yang sudah mendekati Perairan Pulau terluar di kawasan ini.

Update Data BMKG: Sabtu, 7 Mei 2022 

Dampak Tidak Langsung : Potensi Angin Kencang di Kawasan Sumatera Jumat, 6 Mei 2022. Sumber : Layanan Cuaca Global di laman https://pantaubencana.blogspot.com/ 

Potensi Hujan Lebat dan Hujan disertai Angin Kencang di Kawasan ACEH dan SUMATERA UTARA Jumat, 6 Mei 2022. Sumber : Layanan Cuaca Global di laman https://pantaubencana.blogspot.com/ 

Perkiraan Gelombang Tinggi di Perairan Barat ACEH-SUMATERA UTARA jam 06.00 WIT Jumat, 6 Mei 2022. Sumber : Layanan Cuaca Global di laman https://pantaubencana.blogspot.com/ 

Posisi Terkini Bibit Siklon 92I Jumat, 6 Mei 2022 Jam 10.00 WIT. Sumber : Layanan Cuaca Global di laman https://pantaubencana.blogspot.com/

AREA UTAMA ACEH

Siaga Hujan Lebat - Severe

Dari:

 Jumat 06 Mei 200, Jam 07:00 WIB

Hingga:

Sabtu 07 Mei 2022, 07:00 WIB

Area:

Kecamatan Tadu Raya, Nagan Raya, Aceh; Kecamatan Darul Makmur, Nagan Raya, Aceh; Kecamatan Tripa Makmur, Nagan Raya, Aceh; Kecamatan Kuala, Nagan Raya, Aceh; Kecamatan Babah Rot, Aceh Barat Daya, Aceh
Kecamatan Pasie Raya, Aceh Jaya, Aceh; Kecamatan Teunom, Aceh Jaya, Aceh; Kecamatan Panga, Aceh Jaya, Aceh; Kecamatan Krueng Sabee, Aceh Jaya, Aceh; Kecamatan Setia Bakti, Aceh Jaya, Aceh; Kecamatan Darul Hikmah, Aceh Jaya, Aceh
Kecamatan Kluet Tengah, Aceh Selatan, Aceh; Kecamatan Meukek, Aceh Selatan, Aceh; Kecamatan Sawang, Aceh Selatan, Aceh; Kecamatan Sama Dua, Aceh Selatan, Aceh; Kecamatan Tapak Tuan, Aceh Selatan, Aceh; Kecamatan Pasie Raja, Aceh Selatan, Aceh; Kecamatan Darul Hasanah, Aceh Tenggara, Aceh

From:

Sabtu 07 Mei 2022, 07:00 WIB

To:

Minggu 08 Mei 2022, 07:00 WIB

Area:

Kecamatan Pasie Raya, Aceh Jaya, Aceh; Kecamatan Teunom, Aceh Jaya, Aceh; Kecamatan Panga, Aceh Jaya, Aceh; Kecamatan Krueng Sabee, Aceh Jaya, Aceh; Kecamatan Setia Bakti, Aceh Jaya, Aceh; Kecamatan Darul Hikmah, Aceh Jaya, Aceh

Pantauan Hujan Intensitas Tinggi (Kuning-Coklat) Terkini Jumat, 6 Mei 2022 di ACEH


AREA UTAMA SUMATERA UTARA

Waspada Hujan Lebat - Moderate

From:

Sabtu 07 Mei 2022, 07:00 WIB

To:

Minggu 08 Mei 2022, 07:00 WIB

Area:

Kecamatan Batang Serangan, Langkat, Sumatera Utara; Kecamatan Bohorok, Langkat, Sumatera Utara; Kecamatan Sei Lepan, Langkat, Sumatera Utara; Kecamatan Besitang, Langkat, Sumatera Utara; Kecamatan Tenggulun, Aceh Tamiang, Aceh; Kecamatan Pining, Gayo Lues, Aceh

From:

Jumat 06 Mei 2022, 07:00 WIB

To:

Sabtu 07 Mei 2022, 07:00 WIB

Area:

Kecamatan Harian, Samosir, Sumatera Utara; Kecamatan Pollung, Humbang Hasundutan, Sumatera Utara; Kecamatan Parlilitan, Humbang Hasundutan, Sumatera Utara; Kecamatan Tara Bintang, Humbang Hasundutan, Sumatera Utara; Kecamatan Dolok Sanggul, Humbang Hasundutan, Sumatera Utara; Kecamatan Pakkat, Humbang Hasundutan, Sumatera Utara; Kecamatan Manduamas, Tapanuli Tengah, Sumatera Utara; Kecamatan Pagindar, Pakpak Bharat, Sumatera Utara; Kecamatan Salak, Pakpak Bharat, Sumatera Utara; Kecamatan Sitellu Tali Urang Julu, Pakpak Bharat, Sumatera Utara

'>Bagikan Info Ini Pada Sahabat Anda !

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pemantau Cuaca dan Gelombang

Update Erupsi Gunung Api Sepanjang 2023

Breaking News Hari Ini Di Facebook

Hot News Terkini di Instagram

Info Tik Tok