Kelas Bencana Jehensa Semuel Makatita Pantau Gempa Pantau Hujan Cek Gempa Cek Cuaca Geografi Kebumian Astronomi Aplikasi Excel Jehensa Semuel Makatita Pantau Bencana Pantau Negeri Geografi Kebumian Astronomi Aplikasi Excel Jehensa Semuel Makatita


DESKRIPSI UMUM PERSONAL WEB INI

Jehensa Semuel Makatita, Gr adalah salah satu Guru GEOGRAFI SMA di Timur Indonesia yang jauh dari akses kota madya atau kota provinsi yang Menyadari terbatasnya sumber belajar peserta didik ditengah Pembelajaran Abad 21 saat ini dan derasnya arus Informasi, dengan Pendekatan Pembelajaran Baru "Pembelajaran Berbasis Web".

Website ini dikembangkan untuk menjembatani kebutuhan Informasi baik : GEOGRAFI, KEBUMIAN, ASTRONOMI, TUTORIAL, PENDIDIKAN, FOTOGRAFI, TREND INFO PUBLIK

FITUR UNGGULAN

INFORMASI PANTAU KEBENCANAAN dalam Membentuk para Pembaca Adaptasi Kebiasaan Baru (Siaga dan Tanggap Bencana)

D U K U N G A N

Semoga web ini memberikan manfaat bagi para siswa dan Pembaca Umum Yang Menyadari Pentingnya Informasi Kebencanaan.

Ikuti kami Sahabat Melalui Web, Twitter, Facebook dan YouTube Channel GEOSIDE kami...
Akses terus website kami agar kami selalu mengembangkannya sesuai kebutuhan Sahabat dan Jangan Lupa Tinggalkan Komentarnya

Mengingat 350 Tahun Gempa Darat 12 Agustus 1673 Ciptakan Tsunami Ternate Maluku Utara

Pada 12 Agustus 1673 Pukul 14:15 UTC atau jam 23.15 WIT Gempa bermagnitudo 7.0 di Darat sisi Barat Pulau Ternate menyebabkan tanah longsor dan rumah roboh, memicu tsunami yang melanda Ternate (Maluku Utara, Indonesia). Tapi sedikit lebih banyak yang diketahui tentang peristiwa kuno ini.

Terjemahan Gambar Berita di atas : Gempa bumi dahsyat yang menyebabkan Gunung Gamalama terbelah di sisi selatan dari bawah ke atas, tetapi tidak ada letusan yang dilaporkan. Batu-batu tenggelam dan rumah-rumah runtuh. Tsunami menghantam pantai dengan kekuatan sedemikian rupa

Terjemahan Gambar Berita di atas Gempa ini : Massa batu tenggelam dan rumah-rumah runtuh juga. Gelombang pasang menggulung pantai dengan kekerasan sedemikian rupa sehingga dikhawatirkan kapal akan gagal. Tidak ada yang dilaporkan tentang letusan gunung berapi. Getaran berlangsung hingga 8 September 1673.

Kejadian Tsunami menyebabkan Gelombang dengan kekuatan yang cukup besar Namun Tidak diketahui secara Pasti Jumlah Korban dari kejadian ini.
Dari Sumber-sumber tersebut memberi kita gambaran akan Ancaman Longsoran permukaan pada Gempa darat Pesisir dan Bahaya tsunami.

Tepat Hari ini 12 Agustus 2023 merupakan 350 Tahun pasca peristiwa tersebut.

'>Bagikan Info Ini Pada Sahabat Anda !

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pemantau Cuaca dan Gelombang

Update Erupsi Gunung Api Sepanjang 2023

Breaking News Hari Ini Di Facebook

Hot News Terkini di Instagram

Info Tik Tok